Bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tunggal tertentu disebut dengan?
a. birama
b. syair
c. tempo
d. nada
e. note
Kunci Jawaban:
D. nada
Pembahasan:
Bunyi yang Beraturan dan Memiliki Frekuensi Tertentu Disebut
Bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tertentu disebut nada. Nada sendiri memang sesuatu hal yang sangat unik. Ketika mempelajarinya, seseorang bisa mengetahui banyak hal baru yang berhubungan dengan suara.
Perlu diketahui, mempelajari tentang nada sendiri sebenarnya tidak mudah. Itu karena ada banyak orang di luar sana yang menghabiskan hidupnya hanya untuk memahami lebih jauh mengenai hal ini.
Biasanya orang yang mempelajari tentang nada secara mendalam adalah musisi. Oleh sebab itu musisi pasti mengetahui kalau bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tertentu disebut nada.
Bunyi yang Beraturan dan Memiliki Frekuensi Tertentu Disebut Nada
Jika ingin mengetahui lebih jauh mengenai nada, seseorang tidak boleh hanya memahami pengertiannya. Namun ciri ciri dari nada itu perlu diketahui.
Kurang tepat jika hanya menanyakan bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tertentu disebut apa tetapi tidak mengetahui cirinya. Oleh sebab itu, berikut ciri lengkapnya.
1. Pitch
Ciri pertama dari nada terletak pada pitch. Pitch sendiri adalah ketepatan jangkauan nada. Anda pasti pernah mendengar tentang istilah tinggi rendahnya nada.
Tinggi rendah itulah yang dimaksud dengan pitch. Hanya saja kondisi tinggi rendah tersebut memiliki beberapa tingkatan yang perlu disesuikan dengan hasil yang ingin dikeluarkan.
2. Durasi
Ciri selanjutnya dari nada adalah keberadaan durasi yang sudah diperkirakan. Sebuah nada tidak akan terdengar indah apabila durasinya dibuat secara asal.
Sebenarnya tidak masalah apabila durasi sebuah nada sangat panjang atau sangat pendek. Apabila durasi tersebut sudah dipikirkan dan masuk ke dalam harmoni, keberadaannya pasti nyaman di dengar.
3. Intensitas
Dalam nada, memahami intensitas juga penting. Intensitas sendiri berbicara tentang keras atau lembutnya suara suara.
Biasanya kondisi keras dan lembut tersebut akan memengaruhi volume dari nada. Jika keras biasanya volume akan meningkat dan jika lembut biasanya volume akan menurun.
4. Timbre
Terakhir adalah timbre atau warna suara. Sebagai contoh coba bedakan warna suara dari dua teman Anda. Disana pasti terdengar karakteristik yang berbeda dari suatu tersebut. karakteristik itulah yang disebut dengan timbre.
Sebenarnya membahas mengenai nada sendiri masih jauh. Sebagai contoh, masih ada pembahasan mengenai jenis jenis nada yang terbagi menjadi mayor, minor, dan kromatik.
Tetapi setidaknya, jawaban dari pertanyaan mengenai bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tertentu disebut apa pasti sudah diketahui yaitu nada.
Rekomendasi Soal:
- Soal UTS Kelas 5 Tema 1 Organ Gerak Hewan Dan Manusia 1. Sila Pancasila yang berisi tentang hubungan manusia sebagai umat beragama kepada Tuhan adalah .... A. 2 B. 4 C. 1 D. 5 2. Simbol segitiga pada peta menandaakan bahwa…
- Soal UTS Kelas 5 Tema Organ Hewan Dan Manusia Subtema… Soal UTS Kelas 5 Tema Organ Hewan Dan Manusia Subtema Lingkungan Dan Manfaatnya1. Teman terdiri atas berbagai macam suku bangsa. Hal yang sebaiknya kamu lakukan dalam pergaulan sekolah adalah.... A. …
- Bunyi yang beraturan disebut? SOAL:Bunyi yang beraturan disebut?a. Tempob. Nadac. Biramad. Note. FalseJAWABAN:b. NadaPembahasan Apa Itu Bunyi yang BeraturanApa Itu Bunyi yang Beraturan, Inilah Pengertian Dan SifatnyaApa itu bunyi yang beraturan sering kali ditanyakan…
- Soal MID TEMA 1 SUB TEMA 1 & 2 Kelas IV Part 2 beserta Kunci… Soal MID TEMA 1 SUB TEMA 1 & 2 Kelas IV1. Penyajian bacaan dalam bentuk singkat disebut .... A. ringkasan C. wawancara B. tulisan D. Berita 2. Pawai budaya…
- Tidak semua bunyi dapat dikatakan sebagai musik, karena? SOAL:Tidak semua bunyi dapat dikatakan sebagai musik, karena?a. bunyi tanpa irama bukan merupakan musikb. musik tidak memerlukan bunyi untuk didengarc. musik merupakan bunyi yang memiliki nada tunggald. bunyi yang mempunyai irama…
- Urutan nada yang disusun secara berjenjang dinamakan? Urutan nada yang disusun secara berjenjang dinamakan?a. tangga nadab. tempoc. intonasid. ketukane. Semua jawaban benarKunci Jawaban: A. tangga nada Urutan Nada yang Disusun Secara Berjenjang Dalam MusikTangga nada merupakan suatu urutan nada…
- Soal Essay IPS Kelas 8 Semester 1 Beserta Jawabannya Kunci Jawaban Soal Essay IPS Kelas 8 Semester 1 Kurikulum 2013Contoh Soal Essay IPS Kelas 8 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Jawabannya.Dalam Pembahasan soal dan kunci jawaban kali ini bab…
- Soal Essay IPS Kelas 9 Semester 1 dan Kunci Jawaban Kunci Jawaban Soal Essay IPS Kelas 9 Semester 1Contoh Soal Essay IPS Kelas 9 Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawabannya Dalam Pembahasan soal essay beserta jawaban kali ini membahas…
- Contoh Benda yang dapat memantulkan bunyi adalah? SOAL:Contoh Benda yang dapat memantulkan bunyi adalah?a. Gabus, kaya dan sponb. Kain, karet dan tembokc. Gabus, spon dan busad. Kaca, besi dan temboke. Semua jawaban benarJAWABAN: D. Kaca, besi dan tembokPEMBAHASAN:Benda…
- 40 Soal Beserta Jawaban Prakarya dan Kewirausahaan Kelas 10… Kewirausahaan Kelas 10 Semester 1 Kurikulum2013Contoh soal dan kunci jawaban Prakarya dan Kewirausahaan Kelas 10 Semester 1 Kurikulum2013. Contoh soal ini di khususkan untuk siswa SMA/SMK/MAK/Sederajat yaitu tentang Kerajinan dengan inspirasi…
- Implikasi Adalah ? Berikut Arti Implikasi dan Contoh… Implikasi Adalah ? Berikut Arti Implikasi dan Contoh Implikasi PenelitianPengertian Implikasi – mungkin orang orang pernah bahkan sering mendengar mengenai apa itu implikasi, padahal implikasi sangat dibutuhkan banyak orang dalam…
- Peran utama konsumen adalah? Soal:Peran utama konsumen adalah?a. Sebagai pengguna dan pemasok hasil produksib. Sebagai pengguna dan pemasok faktor produksic. Sebagai pengguna hasil produksi dan pemasok faktor produksid. Sebagai pemasok hasil produksi dan pengguna…
- Benda-benda yang bergetar dan menghasilkan bunyi disebut? Benda-benda yang bergetar dan menghasilkan bunyi disebut?a. sifat bunyib. sumber bunyic. sebuah bunyid. paduan bunyie. Irama BunyiKunci Jawaban: B. sumber bunyiPembahasan:Alat Musik atau Benda Benda yang Bergetar dan Menghasilkan BunyiBenda benda…
- 40 Soal Beserta Jawaban Pilihan Ganda Prakarya (KWU) Kelas… 40 Soal Beserta Jawaban Pilihan Ganda Prakarya Kelas XI Semester 1 K13 Contoh soal Pilihan Ganda dan kunci jawaban Prakarya dan Kewirausahaan Kelas 11 Semester 1 Kurikulum2013.Contoh soal essay untuk…
- Soal UN Fisika SMA Kelas 12 dan Pembahasannya Pdf Terbaru… Kumpulan Soal UN/UNBK Fisika SMA Kelas 12 dan Pembahasannya Pdf Terbaru 2022Kumpulan/Rangkuman Soal UN Fisika SMA Kelas 12 dan Pembahasannya Pdf Terbaru Tahun 2021/2022 Berisi tiga Bab yaitu: Kumpulan Soal UN…
- 45 Soal Essay Prakarya Kelas 7 Semester 1 dan Kunci Jawaban Kunci Jawaban Soal Essay Prakarya Kelas 7 Semester 1Contoh Soal Essay Prakarya Kelas 7 Ppt Semester 1 Beserta Jawaban Kurikulum 2013 SMP/MTS Soal Beserta Jawaban Prakarya Kelas 7 Semester 1…
- 35 Soal Prakarya Kelas 9 Semester 1 dan Kunci Jawaban Contoh soal Beserta Jawaban Prakarya Kelas 9 Semester 1 Soal Essay Beserta Jawaban Prakarya Kelas 9 Semester 1 Ppt Tentang bab "Kerajinan Bahan Keras".Rangkuman Soal Essay Prakarya Kelas IX Semester…
- Proses Produksi Kerajinan Bahan Limbah Lunak - Materi… Proses Produksi Kerajinan Bahan Limbah LunakProduk kerajinan dari bahan limbah lunak yang dimaksud adalah limbah lunak organik dan anorganik. Limbah lunak kedua kategori ini cukup banyak di lingkungan kita. Banyak…
- Pancasila merupakan ideologi yang terbuka dan tidak bersifat… Pancasila merupakan ideologi yang terbuka dan tidak bersifat utopis. Apa maksud Pancasila tidak bersifat utopis?a. Artinya Pancasila itu bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari secara nyata, bukan ide-ide yang jauh dari…
- Kunci Jawaban LKS Bab Dinamika Litosfer Kunci Jawaban LKS Bab Dinamika LitosferKunci Jawaban dinamika litosfer, dinamika litosfer beserta gambar ,soal ulangan dinamika litosfer kelas 10 11 12 .materi dinamika litosfer, rangkuman dinamika litosferBatuan yang telah mengalami…
- 45 Soal Pilihan Ganda Biologi tentang Sel Tumbuhan kelas 11… Kunci Jawaban Pilihan Ganda Biologi tentang Sel Tumbuhan kelas 11Rangkuman Kunci Jawaban Soal Pilihan Ganda Biologi tentang Sel Tumbuhan kelas 11 dan Jawabannya Kurikulum 2013 Brainly ppt sebagai berikut.1. Sel…
- 40 Soal dan Jawaban Prakarya Kelas 9 Semester 1 Bab 2… Kunci Jawaban Prakarya Kelas 9 Semester 1 Bab 2 Kelistrikan 40 Contoh Soal Essay Prakarya Kelas 9 Semester 1 "Materi wawasan kelistrikan serta instalasi listrik rumah tangga." Beserta Jawaban Kurikulum…
- 130 Soal Beserta Jawaban Sosiologi Kelas 11 Semester 2 Kunci Jawaban Soal Beserta Jawaban Sosiologi Kelas 11 Semester 2 130 Contoh soal dan Kunci Jawaban Sosiologi Kelas 11 Semester 2 Brainly Tentang Konflik Kekerasan dan Perdamaian.Rangkuman Soal Sosiologi Semester…
- Berikut ini hewan yang memiliki rangka dalam adalah? Berikut ini hewan yang memiliki rangka dalam adalah?a. belalang dan kupu-kupub. lebah dan laba-labac. katak dan kadald. kumbang dan kalajengkinge. Kumbang dan capungKunci Jawaban: C. katak dan kadalPembahasan:Hewan yang Memiliki Rangka…
- Berikut yang bukan merupakan pelaku ekonomi adalah? Berikut yang bukan merupakan pelaku ekonomi adalah?a. rumah tangga konsumenb. rumah tangga perusahaanc. rumah tangga luar negerid. rumah tangga lingkungane. rumah tangga usahaKunci Jawaban: d. rumah tangga lingkunganPembahasan:Berikut Contoh Pelaku Ekonomi…
- 45 Soal Sejarah Beserta Kunci Jawaban Kelas 11 Semester 2 Contoh Soal Pilihan Ganda Sejarah Beserta Kunci Jawaban Kelas 11 Semester 2 Kurikulum 2013.Contoh soal pilihan ganda dan jawaban sejarah kelas XI Semester 2, berisikan materi mengenai: Kekuasaan Kolonialisme Barat…
- Negara yang berbentuk geografis protruded dan penduduknya… SOAL:Negara yang berbentuk geografis protruded dan penduduknya mayoritas ras mongol yaitu?a. Myanmarb. Filiphinac. Laosd. Vietname. Semua jawaban benarJawaban: A. MyanmarPEMBAHASANNegara yang Berbentuk Geografis Protruded dan Penduduknya Mayoritas MongolAda pertanyaan mengenai negara…
- Di antara bentuk pengamalan dari keyakinan terhadap Al-Basir… Di antara bentuk pengamalan dari keyakinan terhadap Al-Basir adalah?a. introspeksi diri untuk kebaikanb. amar ma’ruf nahi munkarc. menjadi suri tauladan bagi orang laind. mau mendengarkan nasihat gurue. menjadi suri tauladanKunci…
- 70 Soal Essay Prakarya Kelas 8 Semester 1 Bab 2 dan Kunci… Kunci Jawaban 70 Soal Essay Prakarya Kelas 8 Semester 1 Bab 2 dan Kunci JawabanContoh Soal Beserta Jawaban Essay Prakarya Kelas 8 Brainly Semester 1 Bab 2"Sistem Teknologi Informasi dan…
- Cara menjaga al-Qur’an adalah sebagai berikut, kecuali? Cara menjaga al-Qur’an adalah sebagai berikut, kecuali?a. mempelajari al-Qur’an dengan sungguh-sungguhb. mengamalkan al-Qur’an di tempat tertutup.c. menghafal semua ayat al-Quran dengan baik.d. mengkaji isinya dengan seluas-luasnya.e. mengajarkan membaca al-qur'anKunci Jawaban: B.…